Parlemen Spanyol Akui Negara Palestina
NU Online · Kamis, 20 November 2014 | 13:01 WIB
Madrid, NU Online
Para anggota legislatif Spanyol, Selasa waktu setempat, mendesak pemerintah negara itu untuk mengakui Palestina sebagai sebuah negara.
<>
Desakan ini dilakukan di tengah perundingan Palestina dan Israel yang tengah bernegosiasi mengenai solusi untuk konflik panjang di antara mereka.
Mosi simbolik yang seirama dengan suara sama bulan lalu di parlemen Inggris dan Irlandia, mendapat dukungan dari semua kelompok politik di majelis rendah Spanyol.
Beberapa waktu lalu, parlemen dan parlemen Swedia bahkan sudah mengakui secara resmi Negara Palestina, demikian Reuters. (antara/mukafi niam)
Terpopuler
1
Ketum PBNU Respons Penetapan Eks Menag Yaqut Cholil Qoumas sebagai Tersangka Korupsi Kuota Haji
2
Setahun Berjalan, JPPI Nilai Program MBG Berhasil Perburuk Kualitas Pendidikan
3
Laras Faizati Tolak Replik Jaksa karena Tak Berdasar Fakta, Harap Hakim Jatuhkan Vonis Bebas
4
Gus Mus: Umat Islam Bertanggung Jawab atas Baik Buruknya Indonesia
5
Langgar Hukum Internasional, Penculikan Presiden Venezuela oleh AS Jadi Ancaman Tatanan Global
6
Khutbah Jumat Bahasa Jawa: 5 Cekelan Utama kanggo Wong kang Amar Ma'ruf Nahi Munkar
Terkini
Lihat Semua