Seputar Shalat

Tata Cara Shalat Qashar dan Niatnya

Sabtu, 28 November 2020

Seseorang yang melakukan bepergian jauh diberi keringanan (rukhsah) dalam tata cara pelaksanaan shalat. Agama memperbolehkan seorang musafir melakukan peringkasan (qashar) dalam shalat berjumlah empat rakaat menjadi dua rakaat, yakni shalat zhuhur, ashar dan isya'. Konsensus (ijma') ulama tidak memperbolehkan qashar untuk shalat maghrib dan subuh.

Selengkapnya di sini


Simak video bermanfaat lainnya di channel Youtube NU Online! Subscribe!