Santripreneur Camp 2019 Ajang Dedikasi Santri untuk Ekonomi Negeri
Selasa, 30 Juli 2019 | 04:00 WIB
Di hari kedua diisi oleh KH Bukhori Al-Zahrawi yang juga salah satu Inisiator Santripreneur Indonesia dengan materi Kewirausahaan dan Ekonomi Indonesia. dilanjutkan fokus grup diskusi dan malamnya dilanjutkan pensi yang diisi penampilan dari seluruh peserta. Di hari ketiga diisi dengan kegiatan outbond dan games yang diikuti oleh seluruh peserta Santripreneur Camp 2019 dan diakhiri dengan penutupan oleh KH Bukhori Al-Zahrawi.
"Acara ini tentunya sangat dinanti-nantikan oleh santri. Di samping acaranya gratis, narasumbernya juga merupakan praktisi kewirausahaan, dan bukan hanya teoretis saja," kata santri Darul Falah Besongo Semarang itu.
Terpopuler
1
Khutbah Jumat: Isra Mi’raj, Momen yang Tepat Mengenalkan Shalat Kepada Anak
2
Khutbah Jumat: Kejujuran, Kunci Keselamatan Dunia dan Akhirat
3
Khutbah Jumat: Rasulullah sebagai Teladan dalam Pendidikan
4
Khutbah Jumat: Pentingnya Berpikir Logis dalam Islam
5
Khutbah Jumat: Peringatan Al-Qur'an, Cemas Jika Tidak Wujudkan Generasi Emas
6
Gus Baha Akan Hadiri Peringatan Isra Miraj di Masjid Istiqlal Jakarta pada 27 Januari 2025
Terkini
Lihat Semua