Seputar Shalat

Tata Cara Shalat Tarawih Berjamaah atau Sendirian di Rumah

Sabtu, 11 Desember 2021

Al-Hafidh Ibnu Hajar al-‘Asqalani mendefinisikan shalat Tarawih dengan shalat sunnah yang khusus dilakukan pada malam-malam Ramadhan. Dinamakan Tarawih karena orang yang melakukannya beristirahat sejenak di antara dua kali salam atau istirahat setiap empat rakaat. (Ibnu Hajar al-‘Asqalani, Fathul Bâri Syaru Shahîhil Bukhâri, [Bairut, Dârul Ma’rifah, 1998], juz IV, halaman 250).

 


Simak video bermanfaat lainnya di kanal Youtube NU Online! Subscribe!