Menggapai Cinta, Meraih Makna
Cetakan: 1, Desember 2005, Tebal : 183 halaman [termasuk Indeks]
Peresensi : Ahmad Hasan MS*
KEBERMAKNAAN hidup ini ditentukan oleh keserasian antara sikap batin, gerak tubuh dan olah lisan, cinta adalah spirit yang membangun keharmanisan dan keselarasan dibalik semua bentuk dan makna itu, dengan cinta hidup ini lebih nyaman, indah dan penuh menggairahkan, orang yang sedang jatuh cinta pasti berusaha memenuhi permintaan sang kekasih pujaanya dan selalu ingin mendekat padanya dimanapun dan kapanpun Ia berada, oleh karna itu tidaklah heran bila pepatah mengatakan bahwa cinta adalah segala-galanya.
Sumber dan pusat dari cinta segala cinta yang paling hakiki tidak lain adalah dari dan untuk sang maha pencipta,yaitu tuhan yang menciptakan dan mengatur segala macam kehidupan dari makhluk ciptaanya, oleh karna itu untuk meraih cinta dan kasih sayangnya maka harus memenuhi segala macam yang diperintahkannya dan menjauhi laranganya atau dalam istilahnya bertaqwa. Dalam Islam taqwa menduduki posisi
Kamis, 29 Juni 2006 | 07:52 WIB