Banser Demak Advokasi Takmir Masjid Siapkan Shalat Jumat di Tengah Darurat Corona
NU Online · Ahad, 12 April 2020 | 12:00 WIB
Samsul Huda
Kontributor
Dikatakan, materi brifing meliputi pemantapan dan pembekalan tugas terkait dengan kegiatan pendampingan pengurus masjid dalam menyiapkan jumatan. Mulai dari penyemprotan cairan disinfektan di ruangan untuk sholat, sabun dan air mengalir untuk cuci tangan di tempat wudlu.
"Tugas lain juga penyiapan cairan pencucui tangan (hand sanitizer) di beberapa bagian ruang masjid dan termometer untuk mengukur suhu jamaah yang akan masuk ke ruang shalat," tandasnya.
"Pengaturan jamaah shalat Jumat yang sedemikian ini merupakan sesuatu yang baru, karena itu dalam implementasinya di lapangan harus hati-hati jangan sampai muncul ketersinggungan para pengelola masjid," ucapnya.
Editor: Abdul Muiz
Terpopuler
1
Ketum PBNU Respons Penetapan Eks Menag Yaqut Cholil Qoumas sebagai Tersangka Korupsi Kuota Haji
2
Setahun Berjalan, JPPI Nilai Program MBG Berhasil Perburuk Kualitas Pendidikan
3
Laras Faizati Tolak Replik Jaksa karena Tak Berdasar Fakta, Harap Hakim Jatuhkan Vonis Bebas
4
Langgar Hukum Internasional, Penculikan Presiden Venezuela oleh AS Jadi Ancaman Tatanan Global
5
Gus Mus: Umat Islam Bertanggung Jawab atas Baik Buruknya Indonesia
6
Bolehkah Janda Menikah Tanpa Wali? Ini Penjelasan Ulama Fiqih
Terkini
Lihat Semua