Bupati dan Warga Sambut Ratusan Jamaah Haji dari Bondowoso
NU Online · Selasa, 3 September 2019 | 23:30 WIB
Ribuan penjemput haji memadati halaman Masjid Agung At-Taqwa Bondowoso. (Foto: NU Online/Ade Nurwahyudi)
Ade Nurwahyudi
Kontributor
Setelah sekian lama meninggalkan tanah kelahiran demi menunaikan ibadah haji, ratusan jamaah asal Bondowoso, Jawa Timur telah kembali. Mereka terbagi dalam dua kelompok terbang (kloter) dan disambut bupati bersama warga.
"Yakni untuk kloter 51 hari ini dan kloter 52 itu pada Rabu besok," katanya, Selasa (3/9).
Editor: Ibnu Nawawi
Terpopuler
1
Ketum PBNU Respons Penetapan Eks Menag Yaqut Cholil Qoumas sebagai Tersangka Korupsi Kuota Haji
2
Setahun Berjalan, JPPI Nilai Program MBG Berhasil Perburuk Kualitas Pendidikan
3
Laras Faizati Tolak Replik Jaksa karena Tak Berdasar Fakta, Harap Hakim Jatuhkan Vonis Bebas
4
Gus Mus: Umat Islam Bertanggung Jawab atas Baik Buruknya Indonesia
5
Langgar Hukum Internasional, Penculikan Presiden Venezuela oleh AS Jadi Ancaman Tatanan Global
6
Khutbah Jumat Bahasa Jawa: 5 Cekelan Utama kanggo Wong kang Amar Ma'ruf Nahi Munkar
Terkini
Lihat Semua