Tingkatkan SDM Pengurus, LAZISNU Demak Akan Gelar Madrasah ’Amil
NU Online · Ahad, 22 September 2019 | 15:00 WIB
Pengurus LAZISNU Demak sedang rapat di kantor PCNU setempat, Sabtu (21/9). (Foto: NU Online/Shiddiq)
Shiddiq Sugiarto
Kontributor
Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Demak dalam menjalankan program kerjanya ditekankan pada peningkatan konsolidasi dan administrasi di semua tingkatan. Seperti halnya yang dilakukan Lembaga Amil Zakat Infaq dan Sedekah (LAZIS) NU Demak melalui program KOIN NU yang sudah berjalan dituntut untuk bisa memenuhi tertib administrasi karena bersinggungan dengan amanah umat.
Kontributor : A Shiddiq Sugiarto
Editor: Musthofa Asrori
Terpopuler
1
Ketum PBNU Respons Penetapan Eks Menag Yaqut Cholil Qoumas sebagai Tersangka Korupsi Kuota Haji
2
Setahun Berjalan, JPPI Nilai Program MBG Berhasil Perburuk Kualitas Pendidikan
3
Laras Faizati Tolak Replik Jaksa karena Tak Berdasar Fakta, Harap Hakim Jatuhkan Vonis Bebas
4
Bolehkah Janda Menikah Tanpa Wali? Ini Penjelasan Ulama Fiqih
5
Langgar Hukum Internasional, Penculikan Presiden Venezuela oleh AS Jadi Ancaman Tatanan Global
6
Gus Mus: Umat Islam Bertanggung Jawab atas Baik Buruknya Indonesia
Terkini
Lihat Semua