Pada kesempatan ini Wakil Ketua Umum PBNU, H M Maksum Mahfoedz menyampaikan bahwa penguatan sarana dan prasana Pendidikan NU merupakan misi utama dalam membangun kader-kader NU di seluruh Nusantara.
"Karena itu pembangan Madrasah Ibtidaiyah NU ini sangat diharapkan dan dibutuhkan warga masyarakat Kabupaten Jayapura," ujarnya.
Pada kesempatan tersebut juga dilakukan penyerahan dana stimulan pembangunan MI Ma'arif NU Jayapura sebesar Rp25 juta kepada PC LP Ma'arif NU Kabupaten Jayapura.
Terpopuler
1
Khutbah Jumat: Gambaran Orang yang Bangkrut di Akhirat
2
Khutbah Jumat: Menjaga Nilai-Nilai Islam di Tengah Perubahan Zaman
3
Khutbah Jumat: Tolong-Menolong dalam Kebaikan, Bukan Kemaksiatan
4
Khutbah Jumat: 2 Makna Berdoa kepada Allah
5
Khutbah Jumat: Membangun Generasi Kuat dengan Manajemen Keuangan yang Baik
6
250 Santri Ikuti OSN Zona Jateng-DIY di Temanggung Jelang 100 Tahun Pesantren Al-Falah Ploso
Terkini
Lihat Semua