Muhammad Syakir NF
Penulis
Nova mengunggah foto berziarah di Makam Gus Dur di akun media sosialnya.Â
Baca Juga
Humor: Ziarah ke Makam Gus Dur
Sebagaimana diketahui, pemakaman dzuriyah Pondok Pesantren Tebuireng ditutup sejak masa pandemi Covid-19. Hal ini demi menjaga agar tidak ada penyebaran virus tersebut di lingkungan pesantren.
Melihat foto yang diunggah Nova, Novi bertanya mengenai unggahan tersebut, "Makam Gus Dur udah buka?"
Baca Juga
Humor: Benda Purbakala di Gua
"Tutup," jawab Nova enteng.
Novi heran. Makam tutup, tetapi dia berziarah. "Oh, late post ya?"
"Nggak. Baru banget kok."
Bukannya memperjelas, jawaban itu justru kian membuat bingung Novi.
"Katanya, tutup?"
"Ya iya. Makam Gus Dur tutup. Kalau buka gimana peziarah nanti?" (Syakir NF)
Terpopuler
1
Ketum PBNU Respons Penetapan Eks Menag Yaqut Cholil Qoumas sebagai Tersangka Korupsi Kuota Haji
2
Bolehkah Janda Menikah Tanpa Wali? Ini Penjelasan Ulama Fiqih
3
Setahun Berjalan, JPPI Nilai Program MBG Berhasil Perburuk Kualitas Pendidikan
4
Langgar Hukum Internasional, Penculikan Presiden Venezuela oleh AS Jadi Ancaman Tatanan Global
5
Laras Faizati Tolak Replik Jaksa karena Tak Berdasar Fakta, Harap Hakim Jatuhkan Vonis Bebas
6
Gus Mus: Umat Islam Bertanggung Jawab atas Baik Buruknya Indonesia
Terkini
Lihat Semua