Pertemuan Sufi Dunia Dibuka Pagi ini
NU Online · Sabtu, 16 Juli 2011 | 00:31 WIB
Jakarta, NU Online
Al-Multaqos Shufi al-Alami atau pertemuan kaum sufi se-dunia akan dibuka pagi nanti pukul 8.30 di hotel Borobudur.
Rais Aam PBNU KH MA Sahal Mahfudh direncanakan akan memberikan sambutan iftitah dan sekaligus membuka dengan memukul bedug.
<>Al-Multaqos Shufi al-Alami yang kali pertama digelar di Indonesia diikuti lebih dari 70 mursyid dari 44 aliran sufi yang ada dunia, di antaranya datang dari Syiria, Maroko, Libya, Amerika Serikat, Inggris, Singapura, Malaysia, Brunai Darussalam, dan lain-lain.
“Mursyid dari 3 negara batal hadir karena bertepatan dengan ritual Nisfu Sya’ban. Mereka harus memimpin langsung ritual tahunan ini. Di sini nanti malam ada ritual sendiri, selain ada musik, baca puisi, dan lain-lain,” ujar KH Mujib Qolyubi, koordinator panitia.
Penulis: Hamzah Sahal
Terpopuler
1
Bolehkah Janda Menikah Tanpa Wali? Ini Penjelasan Ulama Fiqih
2
Pemerintah Iran Respons Protes Ekonomi dan Kebebasan Sipil di Sejumlah Kota
3
Guru Dituntut Profesional tapi Kesejahteraan Dinilai Belum Berkeadilan
4
Gerakan Nurani Bangsa Tolak Pilkada lewat DPRD: Rakyat Harus Diberi Ruang Memilih Secara Langsung
5
Dakwaan Hukum Terhadap Dua Aktivis Pati Botok dan Teguh Dinilai Berlebihan dan Overkriminalisasi
6
Nikah Siri Tak Diakui Negara, Advokat: Perempuan dan Anak Paling Dirugikan
Terkini
Lihat Semua