Bandung, NU Online
Organisasi Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Komisariat  UIN Sunan Gunung Djati Bandung, dalam rangka memperingati hari kebangkitan Nasional pada hari Selasa 23 Mei 2012 akan mengelar pentas seni dan Bedah Buku "Kesadaran Nasioanl" yang dilaksanakan di Kampus UIN Sunan Gunung Djati Bandung.<>
Peringatan hari Kebangkitan Nasional yang akan digelar ini diharapkan dapat membangun kesadaran mahasiwa pada nasionalisme. Peringatan ini diharapkan dapat memicu semangat mahasiswa dalam mengawal kemerdekaan.
"Generasi muda harus bangkit dan bersatu untuk mengawal kemerdekan ke arah yang lebih mensejahterakan masyarakat dengan membangun tatanan generasi yang lebih baik, tutur Arif Budiman, Ketua Bidang III Komisariat PMII SGD, Jum'at (19/5).
Sekretaris Komisariat, Leon menambahkan, pada kegiatan Hariknas juga ditampilkan kreasi seni dan bedah buku Kesadaran Nasional.
Acara bersifat terbuka untuk umum
Redaktur   : Syaifullah Amin
Kontributor : Zenal MutaqinÂ
Terpopuler
1
Bolehkah Janda Menikah Tanpa Wali? Ini Penjelasan Ulama Fiqih
2
544 Orang Tewas dalam Gelombang Protes Iran, Amerika Pertimbangkan Opsi Militer
3
Guru Dituntut Profesional tapi Kesejahteraan Dinilai Belum Berkeadilan
4
Dakwaan Hukum Terhadap Dua Aktivis Pati Botok dan Teguh Dinilai Berlebihan dan Overkriminalisasi
5
Nikah Siri Tak Diakui Negara, Advokat: Perempuan dan Anak Paling Dirugikan
6
KontraS Soroti Brutalitas Aparat dan Pembungkaman Sipil Usai Indonesia Jadi Presiden Dewan HAM PBB
Terkini
Lihat Semua