Kembali dari Solo, Presiden Ikuti KTT Luar Biasa Bahas Covid-19
Jumat, 27 Maret 2020 | 00:45 WIB

Sepulang dari Solo, Presiden Joko Widodo langsung mengikuti KTT Luar Biasa tentang Covid-19. (Foto: Dok. FB Presiden Jokowi)
Ali Musthofa Asrori
Kontributor
Seperti tak ingin berlarut-larut dalam kesedihan usai wafat sang ibunda, Presiden Joko Widodo langsung terbang ke Jakarta, Kamis (26/3). Dalam akun Facebook dan Instagram pribadinya, Kepala Negara menyatakan dirinya sudah berada di ibu kota setelah memakamkan ibunya, Hj Sudjiatmi Notomihardjo, di Karanganyar, Jawa Tengah.
"Selamat malam. Saya telah kembali ke ibu kota, dan langsung mengikuti KTT Luar Biasa G20 yang membahas upaya penanganan Covid-19. KTT ini digelar secara virtual dari pukul tujuh malam, dan saya mengikutinya dari Istana Kepresidenan Bogor," tulis Jokowi di akun FB Presiden Joko Widodo.
Editor: Kendi Setiawan
Terpopuler
1
Temui Menkum, KH Ali Masykur Musa Umumkan Keabsahan JATMAN 2024-2029
2
Baca Doa Ini untuk Lepas dari Jerat Galau dan Utang
3
Cara KH Hamid Dimyathi Tremas Dorong Santri Aktif Berbahasa Arab
4
Jadwal Lengkap Perjalanan Haji 2025, Jamaah Mulai Berangkat 2 Mei
5
Apel Akbar 1000 Kader Fatayat NU DI Yogyakarta Perkuat Inklusivitas
6
Pengurus Ranting NU, Ujung Tombak Gerakan Nahdlatul Ulama
Terkini
Lihat Semua