Kesucian Ramadhan Perlu Dijaga dengan Sikap Saling Menghormati dan Menghargai
NU Online · Jumat, 7 Maret 2025 | 09:00 WIB
Jombang, NU Online
Ketua Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Jombang KH Fahmi Amrullah Hadzik (Gus Fahmi) mengimbau umat Islam di Jombang, khususnya warga Nahdlatul Ulama (NU), untuk betul-betul menjaga kesucian bulan Ramadhan.
Gus Fahmi menjelaskan bahwa bentuk menjaga kesucian bulan Ramadhan itu adalah dengan mengisi kegiatan-kegiatan yang bermanfaat, sebagaimana biasanya dilakukan di bulan Ramadhan.Â
"Ada tarawih bersama, ada tadarus Al-Qur'an, dan juga (sikap) saling menghargai dan saling menghormati," katanya, sebagaimana dikutip NU Online Jombang.Â
Ia juga mengimbau, bagi yang tidak berpuasa karena adanya halangan, hendaknya bisa menghargai mereka yang berpuasa. Begitu pula yang berpuasa agar menghargai orang yang tidak berpuasa.Â
"Sehingga semua bisa saling rukun, damai. Suasana inilah yang seharusnya terjadi di Jombang yang terkenal dengan sebutan kota santri," kata Gus Fahmi.Â
Baca selengkapnya di sini.Â
Terpopuler
1
PBNU Tegaskan Aliansi yang Mengatasnamakan Angkatan Muda NU Bukan Bagian dari Organisasi NU
2
Ketum PBNU Respons Penetapan Eks Menag Yaqut Cholil Qoumas sebagai Tersangka Korupsi Kuota Haji
3
Khutbah Jumat: Rajab, Bulan Islah dan Perdamaian
4
Khutbah Jumat: Rezeki yang Halal Menjadi Penyebab Hidup Tenang
5
PWNU Aceh Dukung Pendataan Rumah Terdampak Banjir, Warga Diminta Melapor hingga 15 Januari
6
Khutbah Jumat: Media Sosial dan Ujian Kejujuran
Terkini
Lihat Semua