Dampak Era Digital Mengakibatkan Runtuhnya Otoritas Keagamaan
NU Online · Senin, 30 Desember 2019 | 07:15 WIB
Islam di berbagai belahan dunia sedang mengalami perubahan dan tantangan yang sangat serius seiring dengan menggejalanya revolusi digital. Cara beragama masyarakat kini mengalami perubahan luar biasa, yang tidak terprediksi sebelumnya.
“Selama ini yang saya lihat santri masih terbelenggu dengan budaya tawadhu. Dalam konteks saat ini perlu ditinjau ulang,” katanya. Masyarakat harus diajak kembali untuk merujuk ulama-ulama yang kompeten sebagai sumber rujukan dalam beragama dan menghormati institusi kegamaan yang sudah teruji.
Terpopuler
1
Ketum PBNU Respons Penetapan Eks Menag Yaqut Cholil Qoumas sebagai Tersangka Korupsi Kuota Haji
2
Setahun Berjalan, JPPI Nilai Program MBG Berhasil Perburuk Kualitas Pendidikan
3
Laras Faizati Tolak Replik Jaksa karena Tak Berdasar Fakta, Harap Hakim Jatuhkan Vonis Bebas
4
Langgar Hukum Internasional, Penculikan Presiden Venezuela oleh AS Jadi Ancaman Tatanan Global
5
Gus Mus: Umat Islam Bertanggung Jawab atas Baik Buruknya Indonesia
6
Khutbah Jumat Bahasa Jawa: 5 Cekelan Utama kanggo Wong kang Amar Ma'ruf Nahi Munkar
Terkini
Lihat Semua